"Kita memang bermimpi jadi Kabupaten jagung cuma belum terwujud walaupun semangat kerja kita tidak pernah pudar. Dan sekarang simpulnya sudah kita dapatkan dimana ini penting untuk meningkatkan ekonomi masyarakat di SBD dan NTT," kata dr Kornelius Kodi Mete lagi.
Baca Juga: Bukutangkis Indonesia Pastikan Tambah Medali Emas dari Ganda Putra
Namun diakuinya untuk mewujudkan hal tersebut pihaknya memerlukan bantuan dari pihak Provinsi.
Salah satunya dukungan sarana penunjang seperti pompa air dan combain yang selama ini masih terbatas.
Baca Juga: Ketua Dewan Pengawas BPJS Kesehatan, Achmad Yurianto Tutup Usia
"Pak kabid, kami titipkan pompa air dan combain ini agar bisa dibantu. Kami yakin dengan adanya bantuan tersebut maka kami bisa mengembangkan jagung jadi lebih baik dengan hasil yang jauh lebih banyak dari yang sekarang," katanya lagi.
Artikel Terkait
Inilah Biografi Achmad Yurianto!
Di Gelaran MTQ, Wakil Bupati SBD Ingatkan Peserta Jangan Berpuas Diri
Hadiri Rakernas V Projo, Jokowi Ungkap Penyebab Kenaikan Harga Minyak Goreng