Desa Ini di Kabupaten Kupang Gunakan Dana Desa Untuk Beri Makanan Tambahan Bagi Anak-Anak Desa

- Jumat, 17 Februari 2023 | 11:40 WIB
Wakil Bupati Kupang Jerry Manafe saat kegiatan pemberian makanan tambahan bagi anak-anak (Humas Kabupaten Kupang)
Wakil Bupati Kupang Jerry Manafe saat kegiatan pemberian makanan tambahan bagi anak-anak (Humas Kabupaten Kupang)

VICTORYNEWS SUMBA TIMUR - Desa Oelatsala, di Kecamatan Taebenu, Kabupaten Kupang gunakan dana ini untuk pemberian makanan tambahan (PMT) bagi anak-anak desa.

Baca Juga: 179 Anak di Kecamatan Taebenu Merupakan Anak Stunting

Wakil Bupati Kupang Jerry Manafe saat menghadiri saat menghadiri kegiatan bulan timbang Februari 2023 di posyandu Cendana, desa Oelatsala pada Jumat (17/2/2023).

Baca Juga: Peluncuran Buku Karya Siswa SDK Honihama, Ketua PGRI Flotim: Anak Honihama Inspirasi Flotim

Jerry Manafe menyampaikan proficiat dan apresiasi kepada kecamatan Taebenu, khususnya desa Oelatasala, karena sudah sangat luar biasa menggunakan dana desa untuk pembagian PMT selama 3 bulan.

Pembagian PMT itu didukung penuh oleh Kepala Puskesmas dan tenaga gizi puskesmas untuk menjaga dan mengatur menu makanan.

Baca Juga: Pemilihan Pengurus PSSI Rampung Berikut Komposisinya

Jerry Manafe melihat, bulan timbang di Posyandu Cendana itu terdapat 26 anak yang ditimbang dan 6 anak diantaranya terkena stunting.

Jerry Manafe berkomitmen bersama kades serta tenaga kesehatan di desa Oelatsala agar masalah stunting harus segera diselesaikan tahun ini.

Baca Juga: Gandeng Ormas, Kemenag Fokus Sosialisasi Penanganan Kekerasan Seksual

"Saya percaya, lewat Pelaksana tugas (Plt) Camat, akan menekan penurunan stunting dan anak kurang gizi di 8 desa di Kecamatsn Taebenu.

Menurut Jerry Manafe stunting di Kecamatan Taebenu cukup besar.

Baca Juga: Akhirnya, Presiden Jokowi Berkomentar Juga Soal Vonis Ferdy Sambo dkk: Begini Katanya

Wakil Bupati Kupang menjelaskan masih ada sekitar 20 orang lebih yang terkena stunting dan dia harapkan bisa menurun pada bulan timbang tahun ini.

Baca Juga: KPU Sumba Barat Dapat Kunjungan Anggota KPU RI Ini, Pesannya Menohok Hingga Dorong KPUD Kerja Keras

Halaman:

Editor: Junus Imanuel Hauteas

Sumber: sumbatimur.victorynews.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Bupati Kupang Ungkap Strategi Bangun Kabupaten Kupang

Sabtu, 18 Februari 2023 | 12:53 WIB

Plt Sekda Kabupaten Kupang Tegaskan Ini Bagi ASN

Jumat, 17 Februari 2023 | 11:49 WIB

179 Anak di Kecamatan Taebenu Merupakan Anak Stunting

Jumat, 17 Februari 2023 | 11:33 WIB
X